Menu
Jadwal kuliah S1 dengan metode perkuliahan Blended learning untuk Program Kelas karyawan/paralel disesuaikan dengan ketersediaan waktu mahasiswa untuk mengikuti kuliah tatap muka.
Waktu kuliah dapat dipilih oleh mahasiswa sebagai berikut:
- Kelas Malam: Senin – Jumat: Jam 17.00 – 21.00 WIB
- Kelas Sabtu Minggu : Jam 07.00 – 17.30 WIB
Apa itu blended learning? Blended learning adalah sebuah metode pembelajaran yang menggabungkan antara pembelajaran langsung (synchronous) dengan pembelajaran tidak langsung atau Daring yang bisa dilakukan kapan pun (asynchronous).